Sabtu, 24 November 2012

AGENDA PROGRAM DJARUM PEDULI NEGERI-PB DJARUM 2012-2013












PENDAFTARAN ATLET

PESERTA PB DJARUM


 2012-2013
Pendaftaran program Audisi Umum Atlet PB Djarum dapat dilakukan dengan mengisi formulir pendaftaran secara online atau formulir dapat didownload dan dikirimkan melaui surat, fax, email maupun dibawa secara langsung ke GOR Djarum, Jati, Kudus. Persyaratan dan berkas pendaftaran yang harus disertakan adalah sebagai berikut :  

Syarat Pendaftaran Audisi Umum :
  • WNI (Warga Negara Indonesia) Usia 10 tahun s/d 15 tahun (putra / putri), diprioritaskan untuk usia 12 s/d 13 tahun.
  • Telah mengisi formulir pendaftaran.
  • Wajib memiliki teknik dasar bermain bulutangkis
  • Sehari sebelum Audisi Umum Atlet PB Djarum dimulai diwajibkan untuk melakukan daftar ulang untuk mendapatkan nomor peserta.
  • Biaya akomodasi ditanggung oleh atlet sendiri / orangtua / pendamping.
  • Tanpa dipungut biaya pendaftaran.


    Tempat Audisi Umum Atlet PB Djarum   
     
    GOR Bulutangkis Djarum, Jati-Kudus Jl. Raya Kudus - Purwodadi KM 0,3 (Depan Rumah Sakit Mardi Rahayu) - Kudus Telepon : 0291 - 430 237 Fax : 0291 - 437 058 Email : recruitment@pbdjarum.orgKontak : Eddy Prayitno, Yudi YudonoPendaftaran Audisi Umum Atlet PB Djarum 2012


  • KLUB


    Sejak 2006 lalu atlit binaan PB Djarum tak lagi menempati GOR Kaliputu sebagai tempat latihan. GOR Kaliputu adalah GOR kedua yang pernah dipakai oleh PB Djarum - Kudus setelah GOR di Bitingan Lama, dari tahun 1982. GOR Kaliputu sendiri sekarang sudah tak dioperasikan untuk pusat pelatihan atlit PB Djarum, dan saat ini telah difungsikan untuk kegiatan latihan bulutangkis bagi masyarakat setempat.
    GOR Jati mulai dibangun tahun 2004, kemudian diresmikan pada tanggal 27 Mei 2006. GOR ini difungsikan sebagai pusat pelatihan bagi sejumlah atlit PB Djarum yang dikriteriakan untuk Tunggal Putra dan Putri. Sedangkan, atlit yang dikategorikan untuk permainan Ganda mendapat pelatihan di PB Djarum Jakarta. GOR Jati yang baru dibangun dibilangan Jati - Kudus, dan mengemban misi PB Djarum itu, pembangunannya total menghabiskan dana sebesar 30 miliar. GOR Jati didirikan di atas lahan 43.207 m2 ini, memiliki standard internasional, bahkan disebut -sebut sebagai pusat pelatihan bulutangkis yang terbaik di Asia.
    Kompleks GOR Jati memiliki luas 29.450 m2 terdiri dari gedung olahraga, seluas 4.925 m2 dengan 16 lapangan terbagi dalam 12 lapangan beralaskan kayu sisanya beralaskan vinil (karet sintetis) yang dilengkapi tribun penonton di kanan kirinya, serta bangunan penunjang lainnya seperti ruang pertemuan, ruang perkantoran, ruang makan, ruang fitness, ruang computer, ruang audio visual, dan ruang perpustakaan. Selain itu juga terdapat asrama atlit seluas 1.834 m2 memiliki 40 kamar terpisah untuk putra dan putri dengan kapasitas dua orang untuk setiap kamar berikut fasilitas tempat tidur dan meja belajar. Rumah pelatih yang didirikan pada lahan seluas 312 m2 juga menjadi satu komplek di GOR Jati.


    EVENT



    EVENT

    Bulan :
    Tahun :
  • 20 November 2012 YONEX-SUNRISE Hong Kong Open 2012Kowloon, Hongkong
    19 November 2012 Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Jatim Open 2012Surabaya
    13 November 2012 China Open Super Series Premier 2012Shanghai, China
    13 November 2012 MAYBANK Malaysia International Challenge 2012Kuching, Sarawak, Malaysia
    05 November 2012 Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Bali 2012Denpasar, Bali
    30 Oktober 2012 Bitburger SaarLoxLux Open 2012Saarbrucken, Jerman
    25 Oktober 2012 YONEX BWF World Junior Championships 2012Chiba, Jepang
    23 Oktober 2012 YONEX French Open 2012Paris, Perancis
    16 Oktober 2012 Djarum Sirkuit Nasional (Sirnas) Banten 2012Banten
    16 Oktober 2012 YONEX Denmark Open 2012Denmark
    09 Oktober 2012 Dutch Open Grand Prix 2012Nederland, Almere
    08 Oktober 2012 BNI Astec Open VIII Badminton Championships 2012Jakarta
    04 Oktober 2012 Kejuaraan Beregu Junior - Pembangunan Jaya CupSenayan, Jakarta
    02 Oktober 2012 Chinese Taipei Open Grand Prix Gold 2012Taipei
    01 Oktober 2012 Djarum Gubernur Cup FlyPowerJawa Tengah
    25 September 2012 Indonesia Open Grand Prix Gold Badminton 2012Palembang
    18 September 2012 Japan Open Super Series 2012Tokyo, Jepang
    11 September 2012 LI NING China Masters 2012China
    11 September 2012 Malaysia International Youth U19 2012Malaysia
    09 September 2012 PON XVIII (Riau) 2012Pekanbaru
  • Halaman : 12345678910 » (1 dari 16 halaman)

0 komentar:

Posting Komentar